Image of Metode penelitian kuantitatif Dilengkapi dengan perbandingan perhitungan manual & SPSS

Books

Metode penelitian kuantitatif Dilengkapi dengan perbandingan perhitungan manual & SPSS



Metode penelitian merupakan dasar ilmiah untuk memperoleh data dan jawaban terhadap berbagai pertanyaan penting sebagai subjek riset. Pada sisi lain, metode penelitian kuantitatif dalam riset ilmiah terus berkembang serta mendapat posisi penting dalam dunai riset ilmiah di Indonesia baik riset sosial/sosiologi, ekonomi, dan politik.

Fokus penulisan buku ini dimaksudkan untuk membantu para mahasiswa, lembaga riset, dan pusat studi, serta khalayak umum manakala akan melakukan penelitian kuantitatif dengan menggunakan uji statistik yang sesuai dengan permasalahan serta dalam menerjemahkan output dan SPSS. Buku teks utama ini menyajikan secara terstruktur, mulai dari membuat judul penelitian hingga uji statistik yang cocok atau sesuai dengan permasalahan utama, serta dilengkapi pula dengan perbandingan perhitungan manual dan SPSS.


Availability

2020.01.005001.4 SIR mAKUNTANSI (Rak Koleksi)Currently On Loan (Due on2024-12-02)

Detail Information

Series Title
-
Call Number
001.4 SIR m
Publisher Kencana : Jakarta.,
Collation
xx, 526 hlm. : ilus. ; 23 cm.
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
9786029413700
Classification
001.4
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
cet.3
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this