Image of Pengaruh Beban Ledakan (Blast Load) Terhadap Perilaku Dinamik Pelat Lantai dan Pelat Atap Bangunan

Books

Pengaruh Beban Ledakan (Blast Load) Terhadap Perilaku Dinamik Pelat Lantai dan Pelat Atap Bangunan



Buku ”Pengaruh Beban Ledakan (Blast Load) Terhadap Perilaku Dinamik Pelat Lantai dan Pelat Atap Bangunan” disusun dengan tujuan agar pembaca dapat memahami perancangan pelat lantai dan pelat atap bangunan akibat beban ledakan. Buku ini memberikan ilustrasi yang cukup sederhana untuk merancang pelat lantai dan pelat atap bangunan.
Berbagai jenis beban ledakan setempat dijelaskan secara rinci beserta pemodelan matematisnya serta pembagian fasenya. Untuk memecahkan persamaan diferensial gerak pelat lantai digunakan metode pemisahan variabel yang terdiri dari fungsi posisi dan fungsi waktu. Untuk menghitung ragam getar di arah x dan y digunakan persamaan auxiliary I dan persamaan auxiliary II yang tergantung pada boundary conditions setiap pelat lantai dan pelat atap bangunan yang ditinjau. Untuk memecahkan persamaan matematis yang cukup rumit, listing program Mathematica-Wolfram dilampirkan pada akhir dari setiap Bab untuk memudahkan para pembaca dalam menyelesaikan defleksi, gaya dalam dan tegangan yang terjadi pada lantai pe l a t a k i b a t b e b a n l e d a k a n s e t e m p a t .
Riwayat waktu defleksi, riwayat waktu momen lentur, distribusi tegangan lentur maksimum dan distribusi tegangan geser ditampilkan pada buku ini. Khususnya untuk distribusi tegangan lentur maksimum dan tegangan geser maksimum ditampikan dalam bentuk Kontur tegangan sehingga para pembaca dapat mudah memahami dimana lokasi kritis yang perlu diperhatikan dalam merancang sebuah pelat lantai atupun pelat atap sebuah bangunan.


Availability

2021.11.004624 ALI pTEKNIK SIPIL (Rak Koleksi)Available
2021.11.005624 ALI pTEKNIK SIPIL (Rak Koleksi)Available
2021.11.006624 ALI pTEKNIK SIPIL (Rak Koleksi)Available
TSI.2022.05.02624 ALI pTEKNIK SIPIL (Rak Koleksi)Available
TSI.2022.05.03624 ALI pTEKNIK SIPIL (Rak Koleksi)Available

Detail Information

Series Title
-
Call Number
624 ALI p
Publisher Universitas Bakrie Press : Jakarta.,
Collation
152 hal ; 21 cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
9786027989474
Classification
624
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this