Record Detail
Advanced SearchBooks
Pengantar Bisnis
Ilmu Bisnis sebagai seni dan pengetahuan untuk merencanakan, mengimpelementasikan, mengelola, dan mengevaluasi berbagai kegiatan bisnis secara menyeluruh melalui pemanfaatan berbagai sumber daya yang dimiliki dalam mendukung pencapaian tujuan yang diharapkan. Fokus ilmu bisnis tidak terlepas dari penerapan fungsi-fungsi manajemen berupa perencanaan, pengorganisasian, pengarahan, dan pengawasan terhadap penggunaan berbagai sumber daya yang dimiliki dan bersifat terbatas, sehingga terciptanya daya guna dan hasil guna untuk mencapai tujuan serta keberhasilan bisnis secara keseluruhan.
Buku Ajar ”Pengantar Bisnis” merupakan buku penting untuk membantu memenuhi kebutuhan materi pembelajaran di perguruan tinggi yang disesuaikan dengan Rencana Pembelajaran Semester (RPS), sehingga pembahasannya diharapkan dapat memenuhi konsep pengelolaan bisnis secara menyeluruh. Buku ini tidak hanya dirancang untuk sebagai buku referensi dalam memenuhi kebutuhan materi pembelajaran, tetapi juga sebagai panduan praktis bagi pihak pelaku bisnis untuk mengatur dan mengelola berbagai sumber daya yang dimiliki untuk mengelola kegiatan bisnis secara efektif dan efisien.
Availability
MNJ.2024.10.08 | 650 TOM p | MANAJEMEN (Rak Koleksi) | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
650 TOM p
|
Publisher | Graha Ilmu : Yogyakarta., 2023 |
Collation |
xiv, 272 hlm. ; Ilus. : 24 cm.
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
9786233764971
|
Classification |
650
|
Content Type |
-
|
Other version/related
No other version available