Image of Masa Simpan dan Batas Kedaluwarsa Produk Pangan : pendugaan, Pengelollan dan Penandaannya

Books

Masa Simpan dan Batas Kedaluwarsa Produk Pangan : pendugaan, Pengelollan dan Penandaannya



Penetapan masa simpan dan tanda kedaluwarsa yang benar sungguh penting dilakukan karena informasi ini bersifat esensial bagi konsumen, khususnya untuk memberikan kepastian mengenai keamanan dan mutu pangan. Bahkan di Indonesia, informasi mengenai batas kedaluwarsa diatur pada tingkat undang-undang (Undang-Undang Nomor 18 Tahun 2012 tentang Pangan). Penetapan masa simpan yang tidak benar sangat merugikan. Jika dugaan masa simpannya lebih pendek, daripada yang seharusnya, produk akan dianggap kedaluwarsa, tidak boleh diedarkan, padahal sebetulnya masih baik dan dapat dikonsumsi.

Kesalahan demikian jelas akan merugika industri. Jika dugaan masa simpannya lebih panjang daripada seharusnya, aakan ada risiko konsumen menerima produk dengan keamanan dan mutu yang tidak sesuai. Dalam hal ini, kesalahan ini akan merugikan konsumen. Penandaan batas kedaluwarsa juga merupakan hal penting yang perlu dilakukan dengan benar. Makna batas kedaluwarsa ini perlu diperjelas karena beberapa produk pangan sebenarnya dinyatakan telah melewati tanda batas kedaluwarsanya karena alasan mutu, termasuk mutu sensorinya.

Ketidakjelasan mengenai arti batas kedaluwarsa ini telah menyebabkan terbuangnya produk pangan yang sesungguhnya masih layak konsumsi. Hal ini menyebabkan tingginya angka kemubaziran pangan (food waste). Buku Masa Simpan dan Batas Kedaluwarsa Produk Pangan: Pendugaan, Pengelolaan, dan Penandaannya ini memberikan landasan bagaimana melakukan pendugaan dan pengelolaan masa simpan dengan benar sekaligus penandaannya. Dilengkapi dengan contoh dan beberapa informasi praktis, buku ini dianggap mencukupi bagi industri ataupun mahasiswa dan ahli teknologi pangan untuk melakukan evaluasi masa simpan produk pangan dengan baik.


Availability

2019.04.0074664.09 Har mILMU DAN TEKNOLOGI PANGAN (Rak Koleksi)Available
2019.04.0075664.09 Har mILMU DAN TEKNOLOGI PANGAN (Rak Koleksi)Available

Detail Information

Series Title
-
Call Number
664.09 Har m
Publisher Gramedia Pustaka Utama : Jakarta.,
Collation
ix, 165 hal ; 23 cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
9786020388229
Classification
664.09
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this